FOTO: Gunung Bawah Laut Meletus, Jepang punya Pulau Baru





Fenomena alam langka terjadi di Jepang. Sejumlah foto-foto yang diambil pada Rabu lalu oleh Penjaga Pantai Jepang memperlihatkan sebuah pulau baru di Pantai Nishinoshima jauh disebelah selatan Tokyo. Penjaga Pantai Jepang dan ahli gempa mengatakan akibat letuan gunung berapi menyebabkan terangkatnya lapisan bawah laut menjadi sebuah pulau baru.




Munculnya Pulau Baru di Jepang (© AP PHOTO)





Munculnya Pulau Baru di Jepang (© AP PHOTO)





Munculnya Pulau Baru di Jepang (© AP PHOTO)


































Komentar

Postingan populer dari blog ini

FOTO: Begini Foto Hitam-Putih disulap ke Warna Asli

Penulis Kondang Spanyol: “Wajar Bangsa Yahudi Selalu Terusir”

FOTO-FOTO: Anjing Ajaib Ini Bisa Berdiri di Atas Tali